Selamat Jalan Pak Bagoes
26 September 2022
  • 1593

Selamat Jalan Pak Bagoes

Jumat 23 September 2022 pukul 21.20 WIB, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik kembali berduka, dosen senior di program Studi Administrasi Negara Drs. Bagoes Soenarjanto, M.Si kembali menghadap Sang Pencipta. Kepergian itu terasa bagaikan petir disiang hari, karena hari Kamis beliau masih mengajar dan sehat bugar. Tapi itulah rahasia Sang Pencipta, kita hanya bisa menjalani garis kehidupan yang telah ditetapkan. 

Selamat Jalan Bapak/Kawan/Guru kami, Semoga Allah SWT menempatkan ditempat yang terbaik bagimu..aamiin

back top